5 Fakta Menarik Kuliner Nasi Jagal di Bayur Tangerang


Kuliner Nasi Jagal Ibu Zahra, Bayur GoFood

Nasi Jagal. Jadi Nasi Jagal adalah nasi campur dengan daging sapi, lokasi jualannya ada di Jalan Bayur, Rt. 002/Rw. 001, Koang Jaya, Kec. Karawaci dekat rumah penjagalan Tangerang. Sebenarnya sepanjang jalan terdapat banyak rumah makan lain yang semuanya menjual nasi jagal juga.


NasiJagalBersamaSambal HIMPAR

Asal usul nama Nasi Jagal pun cukup unik, yaitu karena makanan ini dijajakan di daerah sekitar Rumah Potong Hewan (RPH) milik Pemerintah Kota Tangerang yang berlokasi di Jalan Bayur Periuk, Kecamatan Periuk, Kota Tangerang. Wisata kuliner ini sudah berdiri sejak tahun 1995. Tak heran jika makanan ini sering disebut makanan yang sangat melegenda.


5 Fakta Menarik Kuliner Nasi Jagal di Bayur Tangerang

Nasi jagal memang jadi primadona masyarakat di wilayah Jalan Bayur, Karawaci Kota Tangerang. Makanan ini cocok disantap saat menjelang atau di waktu sahur, karena disajikan hangat-hangat dengan bumbu penuh rempah.. Mungkin seberang-seberangan kali ya nah akhirnya disebut nasi jagal" katanya food vlogger di kanal tersebut. Menariknya lagi.


Nasi Jagal Khas Tangerang Rasanya Bikin Ketagihan Wahana News Jabar

Nasi Jagal Kali Bayur, #2744 among Tangerang restaurants: 1294 reviews by visitors and 32 detailed photos. Find on the map and call to book a table.


Nasi Jagal Hidangan Super Lezat dengan Nama Yang Ngeri

Nasi Jagal khas Tangerang ini hanya terdapat di satu tempat yaitu di daerah Bayur. Letaknya tidak jauh dari Pintu Air Sepuluh Sungai Cisadane. Setidaknya ada lebih dari 6 warung Nasi Jagal yang saling berdekatan dan menjual menu yang sama. Warung-warung ini selalu buka selama 24 jam. Oh iya, menu di warung-warung Nasi Jagal ini menu utamanya.


Warung Nasi Jagal Ibu Sulis, Bayur Raya GoFood

Harga nasi jagal yang ditawarkan Rp 11.000 per porsi. (Tribun Tangerang/Andika Panduwinata) Dalam sehari, kata Zahra, warungnya bisa menghabiskan 50 kilo daging sapi dan meraup omzet hingga jutaan rupiah. Pelanggan nasi jagal, Iwan, mengatakan, dia gemar melahap nasi jagal karena rasanya enak dan harganya murah meriah.


Menyantap Nasi Jagal, Sajian Khas dan Legenda di Banten IPOP YouTube

Nasi Jagal Kali Bayur. Alamat: Koang Jaya, Kec Karawaci, Kota Tangerang. Jam Buka: Senin - Minggu 24 jam. Baca Juga: Bansos PKH Tahap 3 dan BPNT Agustus 2023 Cair Tanggal Berapa? Berikut Estimasi Jadwalnya. 8. Warung Nasi Jagal Mama Amir. Alamat: Jl. Raya Bayur, Koang Jaya, Kec Karawaci, Kota Tangerang.


Nasi Jagal Bang Riyadhus GoFood

1. Asal-usul Nasi Jagal. Asa muasal nama Nasi Jagal pun cukup unik juga, yaitu karena makanan ini dijajakan di daerah sekitar Rumah Potong Hewan (RPH) milik Pemerintah Kota Tangerang, yang berada di Jalan Bayur Periuk, Kecamatan Periuk, Kota Tangerang. Info yang didapat dari para penjual, awalnya Nasi Jagal ini dijual oleh orang Madura yang.


5 Fakta Menarik Nasi Jagal Bayur Yang Perlu Kalian Ketahui YouTube

Pusat kuliner Nasi Jagal Tangerang yang terletak di Jl. Bayur menjajakan banyak warung dengan pedagang yang berbeda. Semua warung terlihat ramai di jam-jam tertentu, tetapi di malam hari adalah waktu yang paling banyak dikunjungi para pembeli.. Untuk nyobain makanan seenak dan sekenyang ini, kalian hanya cukup mengeluarkan uang Rp13.000.


Nasi Jagal Pak Gede restaurant, Tangerang Restaurant reviews

Nasi Jagal isinya itu ya nasi dengan campuran potongan daging sapi dimasak manis berbumbu kecap sedap plus taburan bawang goreng yang berbaris wangi. Hah pokoknya sedeeep. Manis, gurih asin dan apalagi saat nyobain sambalnya Nasi Jagal Ibu Zahra. Rasanya mau punya stok setiap hari sambal kayak gitu. Hahah..


Nasi Jagal Kali Bayur restaurant, Tangerang Restaurant reviews

Kendati terlihat sederhana, nasi jagal juga menjadi legenda kuliner di Kota Tangerang. Cita rasa kuliner unik, rasa manis, asin, serta pedas, berpadu harmonis menjadi alasan kuliner nasi jagal menjadi favorit masyarakat sejak tahun 1995. Salah seorang penjual nasi jagal, Yanti mengatakan, waktu paling nikmat menyantap nasi jagal pada malam hari.


Nasi Jagal Bang Dani, Raya Bayur GoFood

"Awal nyobain nasi jagal ini waktu tahun 2019, terus saya ketagihan akhirnya, saya bisa tiga atau empat kali dalam sebulan ke warung nasi jagal ini." Tidak hanya makan langsung di warung jagal, nasi jagal ini juga bisa dinikmati dirumah dengan melakukan pesanan untuk takeaway . Maupun melalui jasa pesan antar seperti gofood, grabfood dan.


Nasi Jagal About Tangerang

Nasi Puitih Jagal. Nasi putih di taburi bawang goreng dengan potongan daging rawon (daging jagal) ciri khas jagal. 14.000. Tambah.


Kuliner Nasi Jagal Ibu Zahra, Bayur GoFood

5 Fakta Menarik Kuliner Nasi Jagal di Bayur Tangerang. Jika kamu bukanlah orang yang bertahun - tahun menetap di daerah Tangerang dan hanya sekedar lewat, pastilah sangat asing mendengar istilah nasi jagal. Penaruhan kata "Jagal" akan memberikan kesan ngeri - ngeri sedap saat pertama kali didengar. Namun istilah "Jagal" di sini.


Nasi Jagal Indonesian Street Food Masakan Daging Sapi YouTube

Jumat, 13 Januari 2023 - 24 comments. Dokpri. Hai haaai, kali ini mau review Nasi Jagal khas Tangerang yang langsung aku santap di tempat yaitu di daerah Bayur, Tangerang. Buat kalian yang berada di luar Tangerang, pasti ngga begitu familiar dengan hidangan satu ini. Soalnya, aku juga baru tau banget pas domisili di Tangerang karena habis nikah.


Review Nasi Jagal Khas Tangerang yang Legendaris Grandysofia Blog Travel Kuliner Movie

Harga seporsi nasi jagal adalah Rp12.000 dan nasi goreng jagal adalah Rp13.000 (harga per Maret 2021). Harga yang terjangkau. Menurut saya nasi jagal ini adalah hidangan khas Tangerang yang wajib dicoba. Jarang ditemui, padahal rasanya enak. Tapi biarkanlah nasi jagal ini hanya bisa ditemui di Jl. Bayur saja, agar menjadi kuliner khas Bayur.

Scroll to Top