Istilah Bola Voli


45+ Istilah dalam Bola Voli beserta Penjelasannya (Lengkap)

Setelah mengenali berbagai istilah dalam bola voli, kamu bisa mulai rutin bermain untuk bisa membakar tumpukan lemak berlebih di tubuh. Bermain bola voli selama 30 menit dipercaya bisa membakar hingga 336 kalori. Tentu, ini tergantung dari intensitas permainan yang kamu lakukan. 3. Mendorong interaksi sosial.


Sejarah Bola Voli Pencipta, Peraturan, dan Teknik Bermainnya

Side out dalam bola voli adalah situasi di mana tim yang sedang bertahan berhasil merebut poin sehingga hak servis berpindah dari tim penyerang ke tim bertahan tersebut agar dapat memulai serangan baru. 13. Smash. Istilah smash dalam permainan bola voli adalah sebuah pukulan keras dan cepat yang dilakukan oleh penyerang ke dalam lapangan lawan. 14.


Istilah Bola Voli

1.Tosser (Pengumpan) 2. Spiker (Pemukul) 3. Libero 4. Blocker/Defender (Pembendung) 5. Server 6. Cover (Penutup) Dalam permainan bola voli manapun, jumlah pemain terdiri atas enam orang. Untuk pemain cadangan, sebuah tim bola voli dapat membawa maksimal enam orang, sehingga total pemain dalam satu tim berjumlah 12.


Kenali IstilahIstilah Dalam Olahraga Voli, Salah Satunya Spike Kids

Ternyata, istilah pelanggaran yang ada dalam permainan bola voli juga cukup banyak. Berikut ini adalah istilah-istilahnya: Over ball; Over ball merupakan kesalahan yang kerap kali dilakukan. Kesalahan ini adalah kesalahan umum pada saat melakukan servis, di mana bola akan berpindah ke pihak lawan untuk melakukan servis.


Voli Sejarah, Luas Lapangan, Aturan Main, dan Istilah Penting

KOMPAS.com - Jumlah pemain bola voli dalam satu regu adalah 6 (enam) orang pemain di lapangan. Setiap pemain memiliki tugas dan peran yang berbeda sesuai dengan posisinya. Secara umum, tugas pemain bola voli menurut posisinya dibagi menjadi enam yaitu server, tosser atau set-upper, spiker atau smasher, pembendung atau blocker, libero atau defender, dan universal player atau pemain serbaguna.


Servis Atas dalam Bola Voli, Begini Teknik & Cara Melakukannya

Istilah dalam bola voli. Mengutip dari Gold Medal Squared, ada beberapa istilah penting yang wajib diketahui oleh permain, yakni: Pass. Saat memulai pertandingan diawali dengan serve dan kemudian passing. Pass menandakan jika serve berhasil dan para pemain bisa melakukan passing bola.


Smash Bola Voli Pengertian, Latihan dan Teknik Melakukannya

47 Istilah dalam permainan bola voli : Ace spiker : pemain bola voli yang bekerja menyerang dengan bola - bola open atau pembuka dan tinggi di atas net. Quicker : pemain yang bertugas untuk menyerang bola - bola cepat dengan keadaan yang tidak tinggi ( 0 - 0,5 meter ) di atas net. Smasher : pemain yang mempunyai tugas untuk melakukan.


Voli Sejarah, Luas Lapangan, Aturan Main, dan Istilah Penting Dailysia

Palig tidak, kamu harus memahami empat teknik dasar, yakni servis, passing, blocking, dan smash. Di bawah ini akan kita bahas bersama. 1. Servis Bola Voli. Pada awalnya, servis merupakan sebagai suatu awal dari permainan bola voli. Teknik ini seakan menjadi cara untuk menyajikan bola agar permainan berlangsung.


Istilah Lain Servis dalam Permainan Bola Voli Adalah? Lengkap dengan Teknik Dasarnya

Setiap pemain memiliki tugas dan peran yang berbeda. Namun pada dasarnya, ada empat posisi utama dalam bola voli yaitu server, setter/tosser, spiker/smasher, dan libero. Jika merinci tugas dan peran pemain berdasarkan nomor, ada enam posisi dalam permainan bola voli yakni dari 1 sampai 6. Keenam pemain tersebut memiliki peran masing-masing.


Macam Macam Umpan Dalam Bola Voli Ujian

Prinsip dasar permainan bola voli yaitu memantul-mantulkan bola agar tidak jatuh menyentuh tanah. Bola voli dimainkan sebanyak-banyaknya dengan maksimal tiga sentuhan dalam lapangan sementara si pemain mengusahakan agar bola itu dapat masuk ke area lapangan regu lawan. Untuk itu, bola voli harus melewati net agar dapat jatuh di lapangan lawan.


Posisi Pemain Voli dan Aturan Rotasi Garuda Sport

Istilah bola voli kebanyakan menggunakan bahasa asing yaitu bahasa inggris. Hal ini disebabkan karena bola voli ini berasal dari Amerika Serikat. Tepatnya diciptakan oleh Wiliam G Morgan pada tahun 1895. Mungkin istilah-istilah dalam bola voli sering kita dengar, akan tetapi belum tentu kita tahu apa maksud istilah tersebut..


Jelaskan Istilah Block dalam Permainan Bola Voli

Istilah dalam olahraga bola voli mencakup permainan, peran, jenis pukulan, aturan, dan masih banyak lagi. Berikut beberapa istilah yang kerap dipakai dalam voli. Servis: Tekni dasar memulai pukulan dalam voli. Biasanya digunakan dalam strategi bertahan, namun bisa digunakan untuk menyerang. Smash atau Spike: Smash dalam bola voli adalah memukul.


Inilah 4 Teknik Dasar Bola Voli yang Wajib Diketahui Adya Razan

ISTILAH block dalam voli wajib diketahui oleh Anda yang ingin menekuni olahraga ini. Dengan mengetahui block yang baik dan benar, performa Anda dalam pertandingan voli pun akan meningkat. Sebagaiamana diketahui, Block merupakan salah satu gerakan dalam voli yang bertujuan untuk bertahan dari serangan lawan. Agar bisa menahan serangan lawan.


Permainan Bola Voli Pengertian, Sejarah, Aturan [Rangkuman Lengkap]

Bolatimes.com - Bola voli menjadi salah satu olahraga yang digemari di seluruh dunia. Dalam olahraga ini, ada begitu banyak istilah, beberapa yang perlu Anda ketahui adalah sebagai berikut.. Pada awal penemuannya, olahraga Voli ini bernama Mintonette yang ditemukan oleh Instruktur Pendidikan Jasmani bernama William G Morgan pada 1895 di Amerika Serikat.


Voli Sejarah, Luas Lapangan, Aturan Main, dan Istilah Penting Bola voli, Pendidikan jasmani

Bola voli (Inggris: volleyball) adalah permainan olahraga yang dimainkan oleh dua grup berlawanan. Masing-masing grup memiliki enam orang pemain. Terdapat pula variasi permainan bola voli pantai yang masing-masing timnya hanya memiliki dua orang pemain. Olahraga ini dinaungi FIVB (Fédération Internationale de Volleyball) sebagai induk organisasi internasional.


Pengertian Lengkap Mengenai Bola Voli Portal Edukasi

Memahami istilah-istilah dalam permainan bola voli. Pemain voli putri Indonesia Aprilia Santini Manganang melancarkan spike keras ke bidang permainan pemain Thailand pada laga final bola voli putri SEA Games Kuala Lumpur di Malaysia International Trade and Exhibition Centre, Kuala Lumpur, Minggu (27/8).

Scroll to Top